Fungsi Sistem Operasi Jaringan dan Karakteristiknya
Fungsi Sistem Operasi Jaringan
- Menghubungkan sejumlah komputer dan perangkat lainnya kesebuah jaringan
- Mengelola sumber daya jaringan
- Menyediakan layanan
- Menyediakan keamanan jaringan bagi multiple user
- Mudah menambah client dan sumber daya lainnya
- Memonitor status dan fungsi elemen-elemen jaringan
- Distribusi program dan update software ke client
- Menggunakan kemampuan server secara efisien
- Menyediakan toleransi kesalahan
Karakteristik Sistem Operasi Jaringan
- Pusat kendali sumber daya jaringan
- Akses aman kesebuah jaringan
- Mengizinkan remote user terkoneksi ke jaringan
- Mengizinkan user terkoneksi ke jaringan lain (misal: Internet)
- Backup data dan memastikan data tersebut tersedia.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar